Missindonesia.co.id – Alight Motion Pro merupakan sebuah aplikasi yang bisa kalian gunakan untuk membuat beragam animasi video menarik. Pada saat ini, banyak sekali beragam video animasi yang bisa kita jumpai di berbagai sosial media seperti Tiktok, YouTube, Instagram, Facebook, dan masih banyak lagi.
Banyak sekali aplikasi edit video animasi keren yang bisa kalian temukan dalam Playstore, salah satunya yakni Alight Motion Pro. Namun pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai aplikasi tersebut dalam bentuk modifikasinya, dikarenakan versi mod ini memiliki banyak kecanggihan didalamnya yang bisa digunakan secara gratis.
Jika kalian penasaran mengenai Alight Motion Pro Mod Apk ini, silahkan simak sampai tuntas pembahasan yang kami sampaikan dibawah ini.
Review Alight Motion Pro Mod Apk Terbaru 2023
Alight Motion Pro Mod Apk yaitu sebuah aplikasi edit video animasi terbaik yang dikembangkan oleh pihak ketiga dengan menambahkan beberapa keunggulan didalamnya.
Bukan hanya itu, di aplikasi ini juga terdapat banyak sekali fitur premium menarik yang bisa kalian manfaatkan untuk melakukan berbagai aktifitas editing video menarik.
Diantara beberapa fitur yang tersemat didalamnya, ada fitur unggulan yang membuat semua orang tertarik dengannya. Fitur tersebut yakni Motion Graphic dengan banyak pilihan jenisnya.
Walaupun aplikasi ini memiliki banyak sekali fitur keren dan canggih, akan tetapi memiliki ukuran yang sangat ringan sehingga bisa digunakan dalam ponsel yang memiliki ram kecil sekalipun.
Cara menggunakannya pun tidak begitu rumit sehingga meskipun kalian baru pertama kali menggunakan aplikasi tersebut, maka bisa langsung memahami menu yang ada didalamnya.
Fitur Menarik Alight Motion Pro Mod Apk
Seperti yang sudah kami katakan sebelumnya, bahwa ada banyak sekali fitur yang ada didalam aplikasi versi mod ini, selain itu fitur didalamnya juga tidak akan ditemukan dalam aplikasi versi resmi. Nah, jika kalian penasaran mengenai fitur apa saja yang dipunyai apk mod yang satu ini, berikut kami merangkum beberapa diantaranya :
-
Tanpa Watermark
Watermark merupakan sebuah tanda atau identitas dari sebuah aplikasi tersebut. Seperti misalnya ketika kita melakukan proses editing menggunakan aplikasi lain maka video yang dihasilkan memiliki tanda watermark tersebut, dan biasanya terletak pada pojok atas video.
Akan tetapi jika kalian melakukan proses editing dalam aplikasi yang satu ini maka tidak akan menemukan tanda watermark dalam video yang dihasilkan tersebut.
-
Kualitas Video HD
Selanjutnya, kualitas video yang dihasilkan dari aplikasi ini yakni memiliki kualitas terbaik atau full HD. Artinya, video yang dihasilkan tidak memiliki gambar yang buram. Selain itu, kalian juga bisa memilih resolusi gambar sesuai yang diinginkan ketika ingin menyimpan video tersebut dalam penyimpanan ponsel yang kalian gunakan.
-
Beragam Pilihan Efek Animasi
Dalam aplikasi Alight Motion Pro Mod Apk, kalian bisa memilih beragam efek animasi keren sehingga akan lebih mudah bagi kalian untuk menentukan efek mana yang ingin diterapkan kedalam video yang sedang diedit tersebut.
Jadi, kalian tidak akan merasa bosan dengan efek animasi yang itu-itu saja, dikarenakan didalam apk mod ini terdapat ribuan efek animasi yang akan memanjakan semua penggunanya.
-
Banyak Pilihan Font Menarik
Aplikasi ini juga menyajikan banyak sekali pilihan font menarik yang bisa kalian terapkan pada saat melakukan proses editing video.
Font tentunya sangat penting untuk kebutuhan editing. Dengan banyaknya pilihan font tersebut, maka pegguna tidak akan merasa kesulitan dalam menentukan font mana yang akan ditempelkan dalam video yang sedang diedit tersebut.
-
Keyframe Animasi
Fitur keyframe animasi ini hanya terdapat didalam aplikasi Alight Motion Pro Mod Apk dan tidak bisa kalian temukan dalam aplikasi edit video yang lainnya. Oleh karena itulah mengapa aplikasi yang satu ini menjadi sangat populer dan banyak diburu oleh semua kalangan terutama para konten kreator.
Spesifikasi & Link Download Alight Motion Pro Mod Apk
Setelah kalian melihat beberapa fitur diatas tersebut, kali ini kami akan menjelaskan beberapa spesifikasi serta link download aplikasi Alight Motion Pro Mod Apk.
Nah, jika kalian tertarik dengan aplikasinya maka bisa langsung klik link downloadnya pada tabel yang kami sediakan dibawah ini :
Nama Aplikasi | Alight Motion Pro Mod Apk |
Jenis aplikasi | Animator |
Layanan | Gratis |
Root | Tidak Harus |
Pengembang Asli | Alight Creative Inc |
Ukuran File | 60 MB |
OS Minimum | Android 5.5 & Selebihnya |
RAM Minimum | 2 GB |
ROM Minimum | 300 MB |
Link Download | Disini |
Cara Download Alight Motion Pro Mod Apk Pada Android & iOS
Kalian bisa menemukan aplikasi Alight Motion pada Playstore ataupun Appstore. Akan tetapi untuk yang versi mod ini kalian bisa mengunduhnya pada link yang telah kami sediakan dalam tabel diatas tersebut.
Nah, jika kalian belum mengetahui cara melakukan download aplikasi mod satu ini maka bisa langsung ikuti tutorialnya seperti yang kami sampaikan berikut :
- Pertama, kalian klik terlebih dahulu link yang kami sediakan tersebut
- Berikutnya kalian akan dibawa menuju halaman download
- Klik download pada halaman tersebut
- Jika menemukan kode verivikasi captcha, silahkan kalian isi kode tersebut sesuai pada kode yang tersedia
- Jika sudah, maka secara otomatis proses download tersebut sedang berlangsung
- Tunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan tersebut selesai
Setelah proses download tersebut selesai, secara langsung aplikasi tersebut sudah tersimpan dalam penyimpanan internal ponsel.
Akan tetapi aplikasi ini masih dalam bentuk RAR sehingga kalian harus melakukan beberapa tahapan lagi untuk bisa menggunakannya. Salah satunya yakni tahapan ekstraksi aplikasi.
Dan untuk cara melakukannya, silahkan kalian ikuti seperti dibawah ini :
- Pertama, instal aplikasi WINRAR pada perangkat yang sedang digunakan
- Kemudian kalian langsung masuk kedalam penyimpanan internal serta langsung klik aplikasi Alight Motion Pro yang barusan kalian download
- Pilih opsi ekstrak pada aplikasi tersebut pada folder yang tersedia
- Tunggu sampai proses ekstrak tersebut selesai
Setelah proses ini, maka aplikasi bisa langsung diinstall pada perangkat yang kalian miliki dan bisa digunakan seperti pada umumnya.
Cara Install Alight Motion Pro Mod Apk
Cara install aplikasi ini tentunya sangat berbeda jauh dengan yang biasa dilakukan pada toko resmi seperti Playstore dan juga Appstore.
Jika belum mengetahui caranya, kalian bisa ikuti langkah-langkah melakukan install aplikasi tersebut seperti yang kami sampaikan berikut ini :
- Download aplikasi Alight Motion Pro Mod Apk melalui link yang kami berikan tersebut
- Jika sudah, silahkan pergi ke pengaturan perangkat ponsel yang kalian miliki
- Selanjutnya cari menu keamanan dan klik izinkan “Sumber Tidak Dikenal” yang ada pada menu tersebut
- Jika selesai, kemudian pergi ke halaman file manager
- Cari aplikasi yang telah kalian download tersebut
- Klik install pada aplikasinya dan tunggu sampai proses selesai
- Selesai
Kelebihan Dan Kekurangan Aplikasi
Setiap aplikasi tentunya terdapat kelebihan serta kekurangan yang dimilikinya. Sama halnya dengan Alight Motion Pro ini, juga memiliki beberapa faktor tersebut.
Kelebihan
- Banyak Fitur Menarik Yang Disediakan
- Mudah Dioperasikan
- Tidak Ada Watermark Pada Hasil Video
- Fitur Premium Bisa Digunakan (Terbuka)
Kekurangan
- Aplikasi Sulit Ditemukan
- Tidak Tersedia Dalam Playstore
- Berpotensi Terkena Banned & Virus Malware
Apakah Aman Digunakan?
Memang, tidak heran jika ada banyak pihak yang mempertanyakan aplikasi ini yaitu apakah aman untuk digunakan atau justru sebaliknya, tidak aman untuk digunakan.
Pada dasarnya, setiap aplikasi mod tentunya memiliki resiko tersendiri jika kita menggunakannya. Akan tetapi semua itu tergantung bagaimana cara kita menggunakan aplikasi tersebut.
Saat ini banyak aplikasi anti virus yang bisa kalian gunakan untuk menyaring virus yang ingin masuk dalam aplikasi modifikasi seperti ini. Untuk bahaya atau tidaknya aplikasi tersebut, semua tergantung bagaimana cara kita menggunakannya.
Itulah beberapa penjelasan yang bisa kami sampaikan mengenai aplikasi Alight Motion Pro Mod Apk. Semoga dengan adanya ulasan tersebut bisa membantu kalian dalam mengedit berbagai video animasi yang menarik.
Originally posted 2023-02-25 19:37:28.